125 research outputs found

    Law Enforcement against the Criminal Action of Little Theft

    Get PDF
    This study aims to identify and describe law enforcement against minor theft crimes based on Perma No. 2 of 2012. This study uses a normative juridical approach, which is descriptive and analytical in nature. The data used is secondary data obtained through library research, which is then analyzed qualitatively. The result of this research is that law enforcement against minor theft crimes based on Perma No.2 of 2012 is carried out by judges by imposing fines from the general minimum limit to the specific maximum that has been adjusted, depending on the judge's discretion to consider the ability of the defendant and the economic conditions of the local community. There is an adjustment in the amount of the fine, then the problem of the value of the criminal penalty which is felt to be too low will be resolved, and the punishable fines that are threatened will be more in accordance with the development of the community. Imposing a fine for the perpetrator of minor theft will be more beneficial, both for the perpetrator, the community and the state itself, while for the victim, they will also receive justice

    Prediksi Pengeluaran Non Makanan Masyarakat Kabupaten Tulang Bawang Menggunakan Metode Rantai Markov

    Get PDF
    COVID-19 tidak hanya berdampak pada kesehatan masyarakat, perekonomian negarapun ikut terkena dampak. Pemerintah telah berupaya dengan berbagai kebijakan strategis agar dapat memulihkan perekonomian di Indonesia sebagai implementasi dari amanat Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 untuk mensejakterakan rakyat. Selain itu, keberhasilan suatu negara dalam mencapai tujuannya dapat dilihat dari tingkat kesejahteraan penduduknya. Banyak indikator yang dapat digunakan untuk melihat kesejahteraan penduduk, diantaranya dapat dilihat dari tingkat konsumsi dan pengeluaran. Pengeluaran rumah tangga dapat dibagi menjadi dua, yaitu pengeluaran makanan dan pengeluaran non makanan. Semakin banyak presentase pengeluaran rumah tangga untuk membeli kelompok non makanan maka semakin tinggi kesejahteraan rumah tangga. Rantai Markov (Markov Chains) adalah suatu metode yang mempelajari sifat- sifat suatu variabel pada masa sekarang, yang didasarkan pada sifat-sifatnya di masa lalu, dalam usaha menaksir sifat-sifat variabel tersebut di masa yang akan datang. Dengan menggunakan metode Markov Chains diperoleh prediksi untuk pengeluaran perumahan dan fasilitas rumah tangga pada tanun 2022-2025 secara berturut-turut 52.5%, 50.3705%, 50.31882%, dan 50.31764%. Untuk prediksi pengeluaran aneka barang dan jasa pada tahun 2022-2025 adalah 24.2%, 23.131, %23.03519%, dan 23.03152%. Prediksi pengeluaran pakaian, alas kaki dan tutup kepala pada periode 2022-2025 sebesar 8.2%, 7.9442%, 7.9319%, dan 7.9913%. Sedangkan prediksi pengeluaran keperluan barang tahan lama tahun 2022-2025 sebesar 7.4%, 10.1995%, 10.34567%, dan 10.35161%. Prediksi pada tahun 2022-2025 untuk pengeluaran keperluan pajak, pungutan dan asuransi sebesar 4.6%, 5.3499%, 5.3642%, dan 5.36373%. Serta pengeluan untuk keperluan pesta pada periode 2022-2025 sebesar 3.1%, 3.0049%, 3.00422%, dan 3.00417%

    Kategori Modul yang Dibangun oleh Uv

    Get PDF
    Misalkan U keluarga modul atas R dan V merupakan submodul dari jumlah langsung beberapa elemen di dalam keluarga U. Modul N  atas R  dibangun oleh Uv jika terdapat epimorfisma dari V ke N.  Modul yang dibangun oleh Uv merupakan perumuman dari modul yang dibangun oleh U. Perumuman ini dilakukan dengan menggunakan konsep barisan V-koeksak dari modul. Di dalam paper ini, dikonstruksi kategori  dari modul-modul yang dibangun oleh Uv beserta beberapa sifat-sifatnya. Selain itu, ditunjukkan bahwa kategori modul yang dibangun oleh Uv merupakan kategori pre-aditif

    GAMBARAN EKSPRESI PADA PUISI AKU KARYA CHAIRIL ANWAR DENGAN MENGGUNAKAN KAJIAN EKSPRESIF

    Get PDF
    This research was conducted with the aim of knowing the value of the author's creativity in a literary work of poetry entitled Aku, by Chairil Anwar. The data source for this research is the content of the poem Aku, by Chairil Anwar. The research method used is descriptive qualitative method. This method is used on the basis of consideration and suitability of research forms and research objectives. While the data collection techniques in this study used documentation study techniques and data observation. The results of this research can be concluded that Charil Anwar, in creating his poem entitled Aku, tries to describe deep emotional expressions, such as loneliness and anxiety. This poem also reflects the rebellion against social conditions and the author's perceived oppression. Chairil Anwar uses imagery and symbolism to express feelings of limitations and the desire for individual freedomPenlitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui nilai kreativitas pengarang pada karya sastra puisi yang berjudul Aku, karya Chairil Anwar. Sember data penelitian ini adalah isi puisi Aku, karya Chairil Anwar. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dekskriptif. Metode ini digunakan atas dasar pertimbangan dan kesesuaian bentuk penelitian dan tujuan penelitian. Sedangkan teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik studi dokumentasi dan observasi data. Hasil dari penlitian ini dapat disimpulkan bahwa Charil Anwar, dalam menciptakan karya puisinya yang berjudul Aku, berusaha menggambarkan ekspresi emosi yang mendalam, seperti kesepian dan kegelisahan. Puisi ini juga mencerminkan pemberontakan terhadap kondisi sosial serta penindasan yang dirasakan penulis. Chairil Anwar menggunakan imagery dan simbolisme untuk mengungkapkan perasaan keterbatasan dan keinginan akan kebebasan individual

    RANCANGAN BANGUN APLIKASI SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN SISWA BARU DENGAN METODE AHP BERBASIS WEB

    Get PDF
    Kegiatan seleksi penerimaan siswa baru di MTS Darul Falah yang telah berjalan masih memiliki kendala, yaitu lamanya proses memilih siswa dari hasil dipertimbangkan menjadi hasil diterima. Proses ini membutuhkan ketelitian dan kehati-hatian sebab siswa yang dipilih harus berkualitas sehingga memenuhi jumlah daya tampung yang ada. Proses ini merupakan penilaian subjektif dari seorang koordinator seleksi penerimaan siswa baru yang dilakukan secara manual dan diproses menggunakan metode AHP (Analytical Hierarkhi Process). Oleh karena itu, untuk memudahkan dan membantu pihak sekolah dalam kegiatan seleksi penerimaan siswa baru didalam memilih siswa dari hasil dipertimbangkan menjadi diterima sebagai siswa maka perlu dibangun sebuah sistem pendukung keputusan yang terkomputerisasi. yang dapat membantu proses penentuan siswa dengan metode AHP (Analytical Hierarkhi Process). Analytical Hierarchy Process (AHP) digunakan untuk perhitungan bobot kriteria akan digunakan untuk mendapatkan bobot peserta dan akan merangkingkan peserta sesuai dengan bobot nya. Kemudian dari bobot kriteria yang sudah didapat maka dilakukan proses pengurutan peserta yang akan menentukan alternatif yang optimal, yaitu peserta terbaik.Metode pengumpulan data yang digunakan dalam penyusunan tugas akhir ini adalah Observasi,Studi Pustaka,Dan Wawancara. Program ini dikembangkan dengan menggunakanPHP dan MySQL. Desainnya menggunakan Macromedia Dreamweaver. dengan sistem yang berbasis web yang dapat digunakan atau diakses, maka penggunaan sistem ini dapat dilakukan dimana saja dan kapan saja.Tujuan Tugas Akhir ini untuk mempermudah petugas penerimaan siswa baru di MTS Darul Falah,dan juga mempermudah bagi calon siswa yang ingin mendaftar sebagai calon siswa MTS Darul Falah dengan cara Online tanpa harus berdesak-desakkan untuk mengambil formulir pendaftaran di MTS Darul Falah

    Analisis Algoritma Partitioning Around Medoid untuk Penentuan Klasterisasi

    Get PDF
    Algoritma Partitioning Around Medoid dikenal dengan K-medoids. Algoritma K-Medoids lebih cocok digunakan pada Dataset yang memiliki outlier. Karena K-Medoids merupakan perbaikan dari algoritma K-Means pada clustering yang kurang baik dalam menangani dataset yang memiliki outliers. Algoritma K-Medoids menentukan pusat cluster berdasarkan perwakilan objek cluster yang disebut dengan medoid. Medoid adalah objek cluster yang terletak paling sentral, dengan jumlah jarak minimum ke titik lain. Untuk menutupi kelemahan metode K-Medoids dalam menentukan jumlah k awal secara random digunakan metode elbow. Evaluasi kelayakan algoritma K-Medoids dalam pembentukan klasterisasi dilakukan pengukuran terhadap silhouette coefficient dan Davies-Bouldin index. Keywords-PAM, K-Medoids, elbow,silhouette, davies-Bouldin inde

    PENGARUH EARNINGS PER SHARE (EPS), RETURN ON EQUITY (ROE), RETURN ON ASSETS (ROA), DAN NET PROFIT MARGIN (NPM) TERHADAP HARGA SAHAM (Studi pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2018)

    Get PDF
    Investment in the capital market is a form of investment that is profitable but also high risk, so investors in investing need accurate information so that they are not trapped in adverse conditions. This information is used to find out variables that can affect stock price fluctuations. This study aims to determine the effect of EPS, ROE, ROA, and NPM on stock prices. This research was conducted by explanatory research method with a quantitative approach, where the data used in the form of secondary data. The population in this study were Property and Real Estate companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2014-2018, which numbered 50 companies. The number of samples used was 21 companies with Purposive Sampling techniques. The method of data analysis uses multiple linear regression analysis which is processed with SPSS. The results of this study indicate that the effect of EPS, ROE, ROA and NPM tested on stock prices shows that the value of tcount is (9,401> 1,984), (2,645> 1,984), (2,163> 1,984) and (0.009 <1,984) with the probability level significance with a significance level of 0.05. It can be concluded that partially the EPS ROE variable and ROA have an influence on the stock prices of Property Companies and real estate listed on the Indonesia Stock Exchange in 2014-2018. While the NPM variable has no influence on the stock prices of Property Companies and real estate listed on the Indonesia Stock Exchange in 2014-2018. Based on the F Test above, it shows that the Fcount is 31.581 while Ftable is 2.46 with a significance level α = 0.05. From these data indicate that Fcount> Ftable (31.581> 2.46) and probability of significance 0.000 <0.05. Then H5 is accepted and H0 is rejected, so it can be concluded that EPS (X1), ROE (X2), ROA (X3), and NPM (X4) variables simultaneously or jointly have a significant effect on the share price of Property Companies and real estate

    PENGARUH PENGUJIAN STATIS TERHADAP KUALITAS PERANGKAT LUNAK SITAGIH PADA PT. SEMESTA MITRA SEJAHTERA (SMS)

    Get PDF
    Menghasilkan produk perangkat lunak yang memiliki kualitas tinggi, selalu menjadi tujuan akhir dari setiap pengembang perangkat lunak. Penjaminan kualitas tersebut dihasilkan dari proses yang terstruktur dan tidak mudah, oleh karena itu, proses pengembangan perangkat lunak tersebut perlu ditingkatkan atau diperbaiki untuk meningkatkan kualitas dari perangkat lunak yang dihasilkan. Salah satu tahapan untuk meningkatkan kualitas tersebut adalah dengan melakukan pengujian terhadap perangkat lunak yang dikembangkan. Banyak metode pengujian perangkat lunak yang dapat digunakan, salah satunya adalah pengujian statis. Pengujian ini dapat dilakukan tanpa harus melakukan eksekusi perangkat lunak dan tidak perlu menunggu proses pengembangan selesai dilakukan. Pada penelitian ini, dikembangkan aplikasi Sitagih yang akan diuji pada tiga kategori penerapan, yaitu berdasarkan modul perangkat lunak, komponen perangkat lunak, dan struktur perangkat lunak. Pengujian pada komponen perangkat lunak dilakukan dengan mengukur Software Metric menggunakan aplikasi PhpMetrics. Berdasarkan hasil pengujian diperoleh hasil bahwa masih terdapat beberapa Class yang belum lolos kasus uji. Selain itu, hasil pengukuran metric diperoleh tingkat maintainability yang rendah sehingga aplikasi Sitagih masih perlu perbaikan terutama di dokumentasi, penerapan algoritma yang lebih sederhana, dan penambahan sub kelas, khususnya pada Class Order. Class tersebut memiliki nilai maintainability di bawah 65 dan termasuk ke dalam kategori sulit untuk dirawat dan dikembangkan. Berdasarkan hasil penelitian ini, dapat dibuktikan bahwa pengujian statis memiliki pengaruh yang cukup signifikan terhadap kualitas perangkat lunak yang dihasilkan dari pengembangan

    Model pengembangan kurikulum Fiqih di MAN Malang 1

    Get PDF
    ABSTRAK Pendidikan adalah factor utama dalam membentuk sumber daya manusia yang berkualitas. Untuk itu dalam meningkatkan mutu pendidikan di perlukan model pengembangan kurikulum yang berkualitas, untuk itu diperlukan kerja sama dari banyak pihak untuk mewujudkannya. Fokus masalah skripsi ini telah diarahkan kepada studi tentang model pengembangan kurikulum fiqih di MAN Malang 1 meliputi: Kegiatan pengembangan kurikulum Fiqih di MAN Malang 1 dan Model pengembangan kurikulum Fiqih MAN Malang 1. Penelitian ini dilaksanakan dengan metode kualitatif pendekatan deskriptif. Pendekatan ini merupakan suatu proses pengumpulan data secara sistematis dan itensif untuk memperoleh pengetahuan tetang model pengembangan kurikulum Fiqih di MAN Malang 1. Dari hasil penelitian tersebut bisa dapat diketahui bahwa Pengembangan kurikulum MAN Malang 1 disesuaikan dengan standar mutu pendidikan nasional yang menggunakan KTSP (Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan) dan diserahkan kewenangannya kepada guru. sehingga guru dituntut untuk memodifikasi strategi pembelajarannya agar lebih efektif dan humanis. Model Pengembangan Kurikulum yang digunakan ada dua yaitu model pengembangan rogers yang mengedepakan keaktifan dan interaksi siswa dalam proses pembelajaran dan model pengembangan grass-roats karena proses munculnya ide kegiatan pengembangan kurikulum bermula dari ide guru bukan dari instruksi atasan. Berdasarkan hasil penelitian tersebut peneliti menyampaikan beberapa saran sebagai berikut: kurikulum KTSP perlu dikembangkan, kepada pihak sekolah sebagai pemegang otoritas, hendaknya terus membina dan memfasilitasi ide ide pengembangan dari guru yang dianggab efektif bagi pembelajaran. Pengembangan kurikulum yang efektif diantaranya adalah dengan membuat kegiatan kegiatan yang menjadikan siswa labih aktif dan banyak berinteraksi dengan guru dan siswa lain. Keberhasilan proses pelaksanaan pendidikan di sekolah membutuhkan dukungan berbagai unsur atau komponen pendidikan baik yang ada di sekolah termasuk guru dan orang tua serta masyarakat sekitar. Wujud dari dukungan tersebut berupa control terhadap siswa didik dan mengarahkan mereka kepada nilai-nilai positif. ABSTRACT Education is a major factor in shaping the quality of human resources. For that to improve the quality of education in need of a quality model of curriculum development, for it required the cooperation of many parties to make it happen. The focus of this thesis problem has been directed towards the study of jurisprudence model of curriculum development in Malang MAN 1 include: curriculum development activities jurisprudence in Malang MAN 1 and MAN models of curriculum development Fiqh Malang 1. The research was carried out by the method of qualitative descriptive approach. This approach is a systematic process of data collection and to acquire knowledge itensif neighbor model of curriculum development at MAN Malang Fiqh 1. From the results of these studies can be known that the development of a customized curriculum MAN Malang with the quality of national education standards that use KTSP (Curriculum Education Unit) and handed over authority to the teacher. so that teachers are required to modify the learning strategy to be more effective and humane. Curriculum Development Model that is used there are two models of development that mengedepakan rogers activity and interaction of students in the learning and development model of grass-roats due process of curriculum development activities of the emergence of the idea stems from the idea of teacher instruction rather than superiors. Based on these findings researchers say a few suggestions as follows: KTSP curriculum should be developed, as the school authorities, should continue to foster and facilitate the development of ideas from teachers who dianggab effective for learning. Effective curriculum development is to create activities include activities that make students active labih and interact with teachers and other students. The success of the implementation process of education in the schools need the support of the various elements or components of a good education at school, including teachers and parents as well as surrounding communities. Form of support in the form of learner control on students and direct them to positive values
    • …
    corecore